- by Admin
- 24 Januari 25
Polresta Surakarta – Kepolisian Sektor Pasar Kliwon Resor Kota Surakarta Polda Jawa Tengah intensifkan kegiatan sambang dan patroli dialogis ke beberapa gereja yang ada di wilayah hukum pasar kliwon, seperti yang dilaksanakan pada malam ini patroli di Gereja Sangkrah, Minggu (11/02/18) pukul 21.00 wib Selama pelaksanaan kegiatan patroli sambang, personel Polsek Pasar Kliwon melakukan koordinasi dengan pengurus gereja terkait masalah keamanan gereja serta memberikan himbauan kamtibmas. Kapolsek Pasar Kliwon AKP Aditia Mulya Ramdhani, SIK melalui regu patroli Aiptu Sularto mengatakan dengan dilaksanakannya sambang dan patroli dialogis diharapkan para pengurus Gereja dapat menginformasikan terkait dengan keamanan yang terjadi, sehinga dengan cepat bisa diatasi dan jemaat bisa dengan tenang melaksanakan ibadah ” ungkapnya Sent from my Samsung Galaxy smartphone.